Artikel

PCNU Kota Malang Apresiasi untuk yang Berdedikasi 1 Abad NU

MALANG KOTA- Apresiasi tinggi diberikan pengurus PCNU Kota Malang kepada sejumlah pihak yang berpartisipasi aktif dalam perayaan Satu Abad NU. Mereka adalah yang dinilai cukup punya peran besar sehingga seluruh rangkaian prosesi perayaaan Satu Abad NU di Kota Malang berjalan lancar. Mulai dari perayaan Kirab Panji, Jalan Sehat Kreatif, hingga …

Selengkapnya »

LPBHNU Kota Malang Bantu Advokasi Hukum Bagi Keluarga Korban Tragedi Kanjuruhan

MALANG – Tewasnya ratusan suporter meninggalkan isak tangis bagi keluarga korban. Menanggapi hal itu, PCNU Kota Malang melalui Lembaga Penyuluhan dan Bantuan Hukum Nahdlatul Ulama (LPBHNU) buka layanan advokasi hukum. Fachrizal Afandi, S.Psi., SH., Ph.D (41) selaku ketua LPBHNU telah melakukan gerak cepat untuk membuat tim khusus yang terdiri dari …

Selengkapnya »

Wujudkan Ngalam Smart Collaboration, LAZISNU Kota Malang Gandeng UB dan BAZNAS Adakan Rembug UMKM Halal

MALANG – LAZISNU Kota Malang Bekerjasama dengan Universitas Brawijaya dan BAZNAS Kota Malang mengadakan kegiatan rembug UMKM Halal. Kegiatan ini dilakukan dalam rangka sosialisasi jaminan produk halal pada UMKM. Kegiatan dihelat di aula PCNU Kota Malang pada hari Rabu (21/9). Kegiatan dibuka secara langsung oleh Rais Syuriah PCNU Kota Malang, KH …

Selengkapnya »

Ulil Abshor Abdala; Peradaban Air Sebagai Praksis Fiqh Peradaban

Mohammad Mahpur Wakil Ketua PCNU Kota Malang, dan Direktur Kampus Desa Indonesia Pengelompokan fungsi kordinasi Lembaga Seni Budaya Muslimin (LESBUMI), Lembaga Kajian Pengembangan Sumberdaya Manusia (Lakpesdam), dan Lembaga Bahtsul Masa’il (LBM) PCNU Kota Malang berujung pada kelahiran wacana baru Fiqh Peradaban yang direspon positif melalui kehadiran ketua PB Lakpesdam NU, …

Selengkapnya »

PCNU Kota Malang Kukuhkan Pengurus LKNU

MALANG – Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Kota Malang mengukuhkan pengurus Lembaga Kesehatan Nahdlatul Ulama (LKNU) pada Sabtu, 17 September 2022 di Klinik Pratama NU Kota Malang. Pengukuhan dilakukan secara langsung oleh Wakil Rois KH. Nur Salim. Dalam sambutannya, Nur Salim berpesan bahwa pengurus harus bekerja keras untuk melakukan yang …

Selengkapnya »

Membentuk Militansi Kader, GP Ansor Klojen Adakan PKD

MALANG – Sebagai bentuk kaderisasi keanggotaan, PAC GP Ansor Klojen menggelar Pelatihan Kepemimpinan Dasar (PKD). Acara tersebut digelar di Aula K.H. Abdurrahman Wahid PCNU Kota Malang. Sebanyak 18 peserta mengikuti kegiatan ini. Mereka merupakan delegasi dari setiap ranting Ansor se- kecamatan Klojen. Selama dua hari (10-11/9) para peserta menerima materi …

Selengkapnya »

Sinergi bagi UMKM, Dosen FEB UNISMA dan Fatayat NU Dinoyo Gelar Pendampingan Usaha

NUMUDA.id – Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) merupakan salah satu kontributor dalam perekonomian Indonesia, termasuk di Jawa Timur dan kota Malang khususnya. Berdasarkan data Dinas Koperasi dan UMKM Jawa Timur, UMKM kota Malang memberikan kontribusi 56,36% terhadap PDRB kota Malang. Oleh karenanya, perkembangan UMKM menjadi salah satu hal yang …

Selengkapnya »